hai kawan... pada kesempatan kali ini admin mau membagi cara menampilkan opsi pengembang atau Developer options di smartphone android.
siapa dari kalian yang belum tau apa itu opsi pemgembang atau Developer options? atau kalian baru mendengar? ingin mencoba? pada opsi pengembang kalian bisa mengaktifkan beberapa fitur android yang bisa di bilang sih tersembunyi, karena kalian ngak akan tau fitur ini sebelum kalian mengaktifkan nya.
dan pada kesempatan kali ini admin mau membagi cara mengaktifkan opsi pengembang
atau Developer options di smartphone android jadi untuk kalian yang ingin tau baca artikel ini sampai selesai ya....
pada opsi pengembang atau Developer options di android kalian bisa mengaktif kan seperi fitur usb debuging, menampilkan sentuhan pada layar dan masih banyak lagi fitur - fitur yang ada pada opsi pengembang atau Developer options pada smartphone android. untuk cara nya simak sampai selesai ya.
cara memunculkan opsi pengembang atau Developer options pada smartphone android
1) masuk pada pengaturan smartphone android kalian
2) klik tentang ponsel ( biasanya berada pada bawah sendiri)
3) cari dan klik 7 kali pada menu nomor bentukan atau build number
4) jika sudah tertera tulisan anda sekarang menjadi pengembang atau yu're now defeloper jadi opsi pengembang atau Developer options sudah tampil di pengaturan
5) klik kembali
6) maka akan muncul opsi pengembang atau Developer options di menu pengaturan
6) untukengaktifkan nya klik opsi pengembang atau Developer options
7) lalu pilih aktifkan
terimakasih itu yang bisa admin bagikan jika artikel ini bermanfaan sebar kan ke media sosial seperti facebook, twiter, whatsaap dan media sosial lain nya. dan jika ada pertanyaan kalian bisa menulis nya di kolom komentar di bawah.
EmoticonEmoticon